Sunday 12 April 2020

Materi tgl 13 april 2020
Sumber buku guru kls X pendidikan pancasila dan kewarganegaraan

MENGIDENTIFIKASI KEDUDUKAN FUNGSI DAN TUJUAN WAWASAN NUSANTARA

wawasan nusantara berkedudukan sebagai visi bangsa.  Wawasan nasional merupakan visi bngsa yang bersangkutan dalam menuju masa depan.  Visi bangsa indonesia sesuai dengan konsep wawasan nusantara adalah menjadi bngsa yang satu dengan wilayah yang satu dan utuh pula.  Kedudukan wawasan nusantara sebagai salah satu konsepsi ketata negaraan republik indonesia.

1. Kedudukan
Wawasan nusantara sebagai wawasan nasional bngsa indonesia merupkan ajaran yang diyakini kebenarannya oleh seluruh rakyat indonesia agar tidak terjadi penyesatan atau penyimpangan dalam upaya mewujudkan cita-cita dan tujuan nasional.  Dengan demikian wawasan nusantara menjadi landasan visional dalam menyelenggarakan kehidupan nasional.

2. Fungsi
Wawasan nusantara berfungsi sebagai pedoman, motifasi, dorongan, serta rambu-rambu dalam menentukan segala kebijaksanaan, keputusan, tindakan, dan perbuatan bagi penyelenggaraan negara ditingkat pusat dan daerah maupun bagi seluruh rakyat indonesia dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

3. Tujuan
Wawasan nusantara bertujuan mewujudkan nasionalisme yang tinggi disegala aspek kehidupan rakyat indonesia yang lebih mengutamakan kepentingan nasional dari pada kepentingan individu, kelompok golongan, suku bangsa, atau daerah. Kepentingan-kepentingan tersebut tetap dihormati,diakui,dan dipenuhi selama tidak bertentangan dengan kepentingan nasional atau kepentingan masyarakat.  Nasionalisme yang tinggi disegala bidang demi tercapainya tujuan nasional tersebut merupkan pancaran dari makin meningkatnya rasa,paham,dan semangat kebangsaan dalam jiwa bangsa indonesia sebagai hasil pemahaman dan penghayatan wawasan nusantara. 

Tugas :
Setelah kalian memahami kedudukan, fungsi,  dan tujuan wawasan nusantara,  buatlah langkah-langkah untuk menerapkan semangat kebangsaan (nasionalisme)  dalam konteks wawasan nusantara di lingkungan mu.

Nb : catatan dan tugas di kertasnya di beri nama dan kls

97 comments:

  1. Siti dini sadiyah x Otkp 4

    ReplyDelete
  2. Fardhan mufide zaelani X OTKP 5

    ReplyDelete
  3. Mahasti putri malika Xotkp6

    ReplyDelete
  4. Eneng Tuti Alawiyah X otkp7

    ReplyDelete
  5. Muhammad Ledar Dewantara X OTKP4 Hadir

    ReplyDelete
  6. Siti Sumiati kelas x otkp 9

    ReplyDelete
  7. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete
  8. This comment has been removed by the author.

    ReplyDelete